Berdasarkan hasil penilaian Tim Juri Presentasi dan Tim Fact Finding, para pemenang Seleksi Sentra Kewirausahaan Pemuda Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2021 adalah sebagai berikut:
Demikian Pengumuman ini disampaikan, atas perhatiannya disampaikan terima kasih.
Pendaftar kegiatan Sosialisasi SKP 2021, silakan bergabung melalui group Whatsapp melalui link berikut: https://bit.ly/3zZZt6U
Diberitahuan kepada calon peserta Sosialisasi Seleksi SKP, sehubungan dengan diberlakukannya PPKM Darurat maka pelaksanaan kegiatan sosialisasi harus ditunda dari semula tanggal 6 Juli 2021 menjadi 27 Juli 2021 dan kembali diundur menjadi 24 Agustus 2021 dan kembali diundur menjadi 10 September 2021.
Adapun jadwal seleksi akan disampaikan menyusul.
BPO akan berusaha untuk tetap melaksanakan kegiatan SKP di tahun 2021 ini karena SKP sudah menjadi Program dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD).
Penyelenggaran Seleksi SKP membuka kolsultasi melalui private channel agar para peserta dapat mengkonsultasikan usaha atau SKP yang akan diajukan dalam seleksi.
Peserta yang sudah mendaftar dapat masuk ke private channel melalui form login di halaman sebelah kiri dibawah form pendaftaran, dengan memasukkan NIK serta nomor HP yang sudah didaftarkan.
Pendaftaran peserta sosialisasi diperpanjang sampai dengan tanggal 20 Agustus 2021
Sentra Kewirausahaan Pemuda atau SKP adalah sekelompok pemuda dengan usaha berbeda-beda dan/atau keahlian berbeda-beda untuk saling bekerja sama dalam memajukan usaha.
Dalam kompetisi kali ini, kelompok pemuda yang dimaksud harus memiliki dasar hukum berupa Akta Pendirian atau kelompok yang dibentuk oleh Yayasan/ Lembaga/ Organisasi melalui Surat Keputusan Ketua Yayasan/ Lembaga/ Organisasi.
Adapun Yayasan/Lembaga/Organisasi yang dimaksud memiliki Akta Pendirian.
Untuk memberikan penjelasan serta menerima pertanyaan langsung seputar Kompetisi Seleksi SKP, maka Balai Pemuda dan Olahraga menyelenggarakan Sosialisasi SKP Sosialisasi ini akan diselenggarakan pada: Bagi para wirausaha muda yang memiliki KTP DIY dan berminat mengikuti Kegiatan Sosialisasi ini, silakan mendaftarkan diri melalui form di samping kanan: agar dapat menerapkan protokol kesehatan, jumlah peserta sosialisasi dibatasi 100 orang. Bila jumlah pendaftar melebihi kuota maka akan menjadi peserta cadangan. Pendaftaran tidak dipungut biaya apapun alias GRATIS |
![]() |
![]() |
Dalam rangka mendorong pertumbuhan jaringan enterpreneur pemuda, Balai Pemuda dan Olahraga menyelenggarakan kompetisi Seleksi Sentra Kewirausahaan Pemuda (SKP) Tahun 2021. Persyaratan Umum Peserta Kompetisi SKP:
|
I. PENDAHULUAN II. PROFIL SKP III. PROFIL ANGGOTA IV. POTENSI V. RENCANA |
VI. ANGGARAN VII. PENUTUP LAMPIRAN
|
PENDAFTARAN SOSIALISASI SKP PENDAFTARAN KOMPETISI SELEKSI SKP |
Pendaftaran Sosialisasi: Pendaftaran Proposal: |
21 Juni - 3 Juli 2021 22 Juli 20 Agustus 2021 menyusul |
JUARA I JUARA II JUARA III JUARA HARAPAN I JUARA HARAPAN II JUARA HARAPAN III |
SKP Rejeki Langit meraih Juara Pertama pada Kompetisi SKP Tahun 2020. Hadiah kompetisi difokuskan untuk pengembangan Usaha budidaya dan pemasaran Ikan Guppy. Kini lokasi usaha Rejeki Langit menjadi destinasi Wisata Edukasi Ikan Hias serta memberdayakan Ibu Rumah Tangga di kawasan sekitar. |
![]() |
PERTANYAAN DAN KOMENTAR
Riskian 2021-09-09 11:17:33 |
Waktu dan lokasi diselenggarakan acara sosialisasi bisa dikirimkan ulang,. Terimakasih.rk |
Balasan: Pondok Pemuda Ambarbinangun, Pukul 08.00 s.d. 15.00 |
Ida 2021-07-03 08:51:48 |
Mohon izin bertanya. Mengingat adanya pemberlakuan PPKM, lalu apakah kegiatan sosialisasi pada 6 Juli besok itu dialihkan menjadi daring atau tetap dilaksanakan secara luring? Terimakasih 🙏 |
Balasan: Sesuai dengan pengumuman yang baru saja kami unggah di halaman ini, Sosialisasi tetap dilaksanakan secara luring tanggal 27 Juli 2021 jika kondisi memungkinkan. Namun demikian, kami membuka channel konsultasi privat bagi peserta sosialisasi untuk mengkonsultasikan kelayakan usaha/SKP yang hendak diajukan seleksi. Terima kasih atas perhatiannya. Salam sehat, tetap semangat! 💪💪💪 |
Kurdianto 2021-06-30 09:43:57 |
Apakah ini bisa kalau hanya 1 orang |
Balasan: Maaf mas, penerima hadiah harus berkelompok serta memiliki badan hukum (akte pendirian) atau dibentuk oleh lembaga berbadan hukum (lembaga yang memiliki akte pendirian). |
Eri 2021-06-29 06:25:44 |
Maaf , saya kira untuk personal , ternyta kelompok |
Balasan: Iya Mas/Mbak ... Mencoba seperti merger-nya Gojek dengan Tokopedia menjadi GoTo ... tujuannya agar ada kemajuan yang berdasarkan sistem bukan berdasarkan One Man/Woman Show ... |
Istajib 2021-06-24 04:08:19 |
Apakah seluruh anggota wajib berumur max. 30 tahun?? Atau cukup salah satu anggota saja? |
Balasan: 3 Anggota SKP yang mewakili maksimal 30 thn, jika ada yg berusia lebih dari 30 thn maka statusnya sebagai anggota biasa yang tidak masuk dalam struktur kepengurusan SKP serta tidak bisa mewakili dalam seleksi ini. |
Latep 2021-06-24 10:02:57 |
Apakah 1 kelompok SKP ini yg terdiri dr 3 org.. Semuanya harus mendaftar? Atau cukup diwakili 1 org? |
Balasan: Untuk mendaftar seleksi, 1 tim SKP diwakili oleh 1 anggota, namun saat presentasi seleksi final, minimal 3 anggota yang mewakili ... Untuk sosialisasi pendaftaran bebas ... |
Eva 2021-06-21 01:30:41 |
Jumlah anggota SKP yang diajukan dalam kompetisi ini sebanyak 3 pemuda wirausaha, memiliki KTP DIY, berusia maksimal 30 tahun dan jenis usaha/ keahlian yang berbeda-beda. Maksdnya harus 3 orang dg usaha berbeda dalam 1 team? |
Balasan: Anggota boleh banyak, yang mewakili 3 orang dgn usaha yg berbeda. Boleh usaha dalam satu proses bisnis (Contoh: budidaya jamur -> produksi makanan jamur -> jasa distribusi pemasaran jamur) bisa pula beda proses bisnis (contoh: usaha kuliner, usaha butik, jasa event organizer - yang bersama membangun butik kafe dengan life music) |